Iris-iris semua bahan seperti jahe, sereh ambil putihnya saja, kayu manis, daun pandan dan gula aren.
Kemudian rebus menggunakan api sedang sampai air menyusut hampir sebagian (air menjadi 750ml). Angkat, saring wedang jahe dari potongan rempah atau empon-empon.
Sajikan sedang jahe selagi hangat.